Coaching Clinic: Sosialisasi dan Pelatihan Proposal Hibah Nasional KOSABANGSA 2024

Pada hari Jumat, 19 Juli 2024, Sumbawa Techno Park (STP) menjadi saksi dari kegiatan yang penting bagi pengembangan riset dan inovasi di Indonesia. Dalam acara yang dihelat oleh Warek 3 Bidang Riset dan Inovasi, digelar coaching clinic untuk sosialisasi dan pelatihan proposal hibah nasional kosabangsa. Acara ini dihadiri oleh sejumlah dosen dari Universitas Teknologi Sumbawa […]

Tingkatkan Kolaborasi Direktorat Pengabdian UTS Jalin Kerjasama Dalam Penguatan Riset dan Pengabdian Bersama Masyarakat

Kolaborasi Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) dengan Masyarakat Sumbawa Membawa Dampak Positif Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) terus memperluas jejaknya dalam menjalin kolaborasi yang erat dengan masyarakat di Kabupaten Sumbawa. Melalui Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan riset, UTS telah berhasil menandatangani perjanjian kerjasama dengan 9 desa serta 1 kecamatan di Sumbawa. Desa-desa seperti Pernek, Leseng, Batu […]