DRPI Melangsungkan Koordinasi Pendampingan Akreditasi Jurnal Internal UTS 2024

Tugas pengembangan Jurnal Ilmiah pada Perguruan Tinggi saat ini seharusnya sudah cukup ringan dengan adanya Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Permenristekdikti) Nomor 20 Tahun 2017 menyebutkan beberapa syarat tunjangan dan kelulusan bagi mahasiswa dengan mewajibkan publikasi pada jurnal ilmiah. Berdasarkan peraturan tersebut maka pemerintah membutuhkan lebih dari 8.000 jurnal ilmiah terakreditasi nasional (Dikti, […]

Coaching Clinic: Sosialisasi dan Pelatihan Proposal Hibah Nasional KOSABANGSA 2024

Pada hari Jumat, 19 Juli 2024, Sumbawa Techno Park (STP) menjadi saksi dari kegiatan yang penting bagi pengembangan riset dan inovasi di Indonesia. Dalam acara yang dihelat oleh Warek 3 Bidang Riset dan Inovasi, digelar coaching clinic untuk sosialisasi dan pelatihan proposal hibah nasional kosabangsa. Acara ini dihadiri oleh sejumlah dosen dari Universitas Teknologi Sumbawa […]

Tingkatkan Kolaborasi Direktorat Pengabdian UTS Jalin Kerjasama Dalam Penguatan Riset dan Pengabdian Bersama Masyarakat

Kolaborasi Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) dengan Masyarakat Sumbawa Membawa Dampak Positif Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) terus memperluas jejaknya dalam menjalin kolaborasi yang erat dengan masyarakat di Kabupaten Sumbawa. Melalui Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat dan penerapan riset, UTS telah berhasil menandatangani perjanjian kerjasama dengan 9 desa serta 1 kecamatan di Sumbawa. Desa-desa seperti Pernek, Leseng, Batu […]

Kunjungan Kerja Pemerintah Desa Luk Kec Rhee ke TPST UTS 

Inisiasi Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat dan Penerapan Riset di Sumbawa Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat dan Penerapan Riset Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) melakukan inisiasi pengabdian ke berbagai desa di Sumbawa, dengan tujuan meningkatkan Tridharma Perguruan Tinggi. Kegiatan ini mengedepankan pendekatan berbasis data dan melibatkan perjanjian kerja sama yang ditandatangani antara UTS dan berbagai pihak di perangkat […]

Workshop Proposal Hibah Nasional dan Internasional 2024

Workshop Proposal Hibah Nasional dan Internasional di Universitas Teknologi Sumbawa Pada tanggal 6 Juni 2024, Direktorat Riset, Inovasi, dan Publikasi Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) menyelenggarakan workshop proposal hibah internal yang melibatkan seluruh dosen dari berbagai fakultas. Kegiatan ini berlangsung dari pagi hingga siang di Ruang Multimedia Sumbawa Techno Park (STP) dan bertujuan untuk meningkatkan pemahaman […]

Fokus Tingkatkan Tridharma, UTS Bangun Kerjasama Pengabdian Kepada Masyarakat Berbasis Desa

Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penarapan Riset Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) menggelar serangkaian kegiatan kerjasama yang bertujuan meningkatkan Tridharma pengabdian kepada masyarakat dengan pendekatan berbasis data. Perjanjian kerjasama ditandatangani antara UTS dan beberapa pihak desa, termasuk Desa Pungka di Kecamatan Unter Iwes, Desa Luk di Kecamatan Rhee, Desa Bale Brang di Kecamatan Utan dan desa […]

Agenda Inisiasi Kerjasama Dalam Bidang Riset dan Inovasi Antara UTS dan BRIDA Kota Bima

Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penerapan Riset kembali memperkuat komitmennya dalam pengembangan riset dan inovasi dengan menginisiasi kunjungan bersama Badan Riset dan Inovasi Daerah (Brida) Kota Bima. Acara yang digelar pada tanggal 15 Mei 2024 tersebut merupakan bagian dari upaya Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penerapan Riset untuk menyebarkan agenda riset dan inovasi ke berbagai […]

Seminar Akhir Riset UTS bersama Brida KSB

Wakil Rektor III, Ibu Dwi Ariyanti, bersama Direktur bidang Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penerapan Riset, Bapak Joni Firmansyah, telah berhasil melaksanakan kegiatan percepatan strategi inovasi di Kabupaten Sumbawa Barat pada tanggal 18 Juli 2023. Sebelumnya, kegiatan ini telah mengenalkan inovasi dari penelitian dosen Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) kepada Brida KSB, yang saat ini telah mencapai […]

Expo MBKM 2023 “Never Stop Innovation”

Pada tanggal 17 Juni 2023, Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat dan Penerapan Riset berhasil menyelenggarakan Expo Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) dengan tema “Never Stop Innovation” di Taman Mangga Sumbawa. Expo ini menjadi momen penting karena juga menjadi acara penarikan mahasiswa MBKM dari Program Merdeka, Preneurship, UTS Mengajar, dan Internship. Dibuka langsung oleh Rektor UTS, Chaerul Hudaya, […]

Sosialisasi Kehadiran Berbasis Android dengan Fitur Map Located se-UTS

Sistem informasi kepegawaian merupakan salah satu hal yang sangat penting dalam sebuah institusi, termasuk di dalamnya adalah Universitas Teknologi Sumbawa. Dalam upaya untuk memperbaharui sistem informasi kepegawaian, Direktorat Sistem Informasi dan Teknologi (DSTI) telah mengembangkan teknologi kehadiran berbasis android dengan fitur map located (31/03/2023). Teknologi ini akan memudahkan para pegawai di Universitas Teknologi Sumbawa untuk […]